Alexis sejatinya adalah sebuah hotel di Jalan R E Martadinata, Ancol, Pademangan, Jakarta Utara. Bangunannya mencolok di bagian atas dengan kelir warna kuning dan oranye. Di bagian depan hotel terlihat asri dengan taman kecil yang ditumbuhi aneka bunga dan pohon palem.
Berdasarkan informasi dihimpun merdeka.com, pernyataan Ahok ada benarnya. Sebut saja Tomo, lajang asal Bogor ini tidak menampik 'surga dunia' yang disebut Ahok. Dia menceritakan pengalamannya bertandang ke hotel yang terletak di kawasan Jakarta Utara tersebut.
Alexis Hotel memang sempat heboh bahkan menjadi Viral dalam sekejap di
Media Sosial. Alexis pernah menjadi perbincangan tahun lalu saat jadi
'bahan pembanding' lokalisasi Kalijodo yang dibongkar oleh Pemprov DKI
Jakarta. Nama Alexis kini kembali ramai diperbicangkan gara-gara
disinggung dalam debat perdana Pilkada DKI.
Anies Baswedan di acara debat calon Gubernur DKI Jakarta semalam
mengangkat isu panas 'menyentil' Basuki Tjahaja Purnama. Dia menyebut
soal penggusuran, Ahok tegas namun Alexis, lemah. Gara-gara ini, hari
ini netizen pun ramai membahas soal Alexis di media sosial (medsos).
Pembahasan soal Alexis ini ramai di media sosial setelah disinggung di
arena Debat Pilgub DKI 2017, Hotel Bidakara, Jl Jenderal Gatot Subroto,
Jakarta, Jumat (13/1/2016). Anies Baswedan menyebut Ahok lemah dalam
menertibkan prostitusi.
"Untuk urusan penggusuran tegas, tapi untuk urusan prostitusi, Alexis,
lemah!" kata Anies yang mengenakan peci hitam ini. Bila terpilih sebagai
gubernur, dia berjanji akan tegas melakukan penindakan. "Kita akan
tegas menghadapi mereka (prostitusi, Alexis)," kata Anies disambut riuh
suara pendukungnya di arena debat. Ahok sendiri membalas sindiran Anies
itu dengan santai.
"Ketika Anies Baswedan Calon Gubernur DKI Jakarta No Urut 3 mengatakan
Alexis, kami sudah (tutup) Stadium dan Mille's," ujarnya. Calon Wakil
Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat juga sudah angkat bicara soal
ini. Menurutnya, penutupan tempat hiburan harus sesuai prosedur yang
berlaku.
"Lho pelanggarannya harus ada, penutupan itu ada prosedurnya. Kami sudah
tutup Stadium, Mille's. Kami tutup karena terbukti melanggar, ada
narkoba. Untuk itu, kami tutup kan nggak bisa ujuk-ujuk kami tutup. Jadi
coba kami lihat nanti ada nggak pelanggarannya, ada nggak
pengaduannya," kata Djarot seusai blusukan di Pasar Rebo, Jakarta Timur,
Sabtu (14/1/2017).
Jika Anda bilang ini Hoax, jika anda tidak percaya surga dunia di lantai
7 Hotel Alexis, silakan datang berkunjung dan buktikan sendiri, hanya
saja tolong bawa uang lebih, jika tidak ada uang sulit untuk
membuktikan, paling anda hanya memandang dan dicueki para wanita cantik
di lantai 7 Alexis.
loading...