Daftar Negara Negara Asia Timur dan Ibu kotanya

Daftar Negara Asia Timur -  Kembali dengan blog berita-21 sebelumnya telah di berikan informasi tentang, Daftar Negara-Negara Asia Barat ,Yang juga berkaitan dengan artikel yang akan di beraikan kali ini yaitu Daftar Negara Negara Asia Timur lengkap dengan Ibu kotanya.

Negara Negara Asia Timur
 
Asia Timur adalah salah sebuah sub-wilayah Asia. Luasnya sekitar 6.640.000 km², atau 15 persen dari benua tersebut.

Lebih dari 1.500 juta jiwa, atau sekitar 40 persen seluruh penduduk Asia dan seperempat penduduk dunia tinggal di Asia Timur. Wilayah ini merupakan salah satu wilayah terpadat di dunia. Kepadatan penduduk Asia Timur, 230 per km², adalah lima kali rata-rata dunia.
Sejarah Asia Timur, dan juga beberapa bagian Asia Tenggara, banyak dipengaruhi oleh Tiongkok. Misalnya, seluruh negara-negara Asia Timur menggunakan aksara Tionghoa pada beberapa waktu dalam sejarah mereka. Daerah Tiongkok, Jepang, dan Korea memiliki sistem tulisan yang berhubungan, dan bersama disebut CJK atau CJKV dengan pengecualian Vietnam.
(http://id.wikipedia.org/wiki/Asia_Timur)

Negara-negara berikut terletak di Asia Timur, berikut Ini daftar Negara Negara yang termasuk Asia Timur dan ibu kotanya yang perlu anda ketahui :

1.Republik Rakyat Cina
   Ibukota Beijing

2.Hong Kong               
   Ibukota Hong Kong

3.Macau                        
   Ibukota  Macau

4.Korea Utara               
   Ibukota Pyongyang

5.Korea Selatan            
   Ibukota Seoul

6.Republik Cina           
   Ibukota Taipei

7.Jepang                      
   Ibukota Tokyo

8.Mongolia                   
   Ibukota Ulaanbaatar

sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Daftar_ibu_kota_di_Asia_Timur_dan_Asia_Tenggara

 Itulah informasi tentang Daftar Negara Negara Asia Timur dan Ibu kotanya untuk anda yang sedang mencarinya semoga bermanfaat,
loading...

Subscribe to receive free email updates: